10 Cara Latihan Paling Efektif Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis

10 Cara Latihan Paling Efektif Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis - Kali ini Nesya akan Share 10 Cara Latihan Paling Efektif Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis. Setiap kita melakukan Olahraga haruslah mempunyai tujuan. Seperti olahraga yang bertujauan untuk mengecilkan perut, paha dan betis berikut. Inilah 10 Cara Latihan Paling Efektif Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis.

10 Cara Latihan Paling Efektif Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis

Cara Latihan Paling Efektif Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis

Cara Latihan Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis :
  1. Siapkan Matras dan lakukan pemanasan terlebih dahulu. 
  2. Baringkan tubuh Anda diatas matras yang tersedia
  3. Luruskan kedua kaki dan kedua tangan ke atas tubuh.
  4. kemudian Luruskan Tulang Belakang Anda
  5. Ambil napas lewat hidung dan buang dengan perlahan
  6. Sambil mengambil dan membuang napas cobalah angkat Kepala dan Bahu hingga kedua tangan menyentuh kedua kaki.
  7. Lakukan gerakan kedua tangan di belakang kepala dan tekuk kaki kiri hingga mengarah ke dada
  8. Secara bersamaan angkat kaki kanan anda sehingga membentuk sudut 45 derajat dengan lantai.
  9. Coba kembali Angkat bagian atas tubuh kepala dan bahu dan arahkan pundak Anda yang sebelah kanan untuk mendekati kaki kiri. 
  10. Tahan hingga beberapa detik dan lakukan kebalikannya.
Silahkan simak juga 5 Faktor Utama Penyebab Perut Buncit Yang Harus Anda Ketahui. Sekian informasi tentang 10 Cara Latihan Paling Efektif Untuk Mengecilkan Perut + Paha dan Betis, Semoga bermanfaat.