4 Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil

4 Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil - Kali ini Nesya 4 Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil. Ibu yang hamil haruslah cerdas dalam memilih menu makanan sehat, Disamping untuk menjaga kebugaran calon ibu makanan yang bergizi juga dapat menjaga janin dan dapat juga untuk mengembangkan dan mencerdaskan calon bayi yang masih didalam kandungan. Makanan sehat tersebut sangat cocok baik untuk dikonsumsi ibu hamil muda sampai hamil tua. Berikut ini adalah 4 Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil.

4 Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil
 
Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil
Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil
Menu Makanan Sehat Untuk Ibu Hamil :
  1. Sayuran Brokoli, Semua sayuran memang sangat penting untuk dikonsumsi tubuh, selain banyak serat didalam kandungan sayuran juga terdapat banyak vitamin seperti vitamin C dan A yang sangat bermanfaat untuk menjaga kebugaran tubuh terutama kandungan yang ada didalam sayuran brokoli. Sayuran tersebut juga mengandung asam folat yang cukup tinggi sehingga mampu mempercepat pertumbuhan atau kecerdasan bayi.
  2. Buah Alpukat, Selain Brokoli dan susu ternyata buah Alpukat juga mampu meningkatkan kecerdasan bayi didalam kandungan. Kandungan didalam buah Alpukat yaitu vitamin B6, C dan kalium. Nutrisi buah tersebut sangat cocok dikonsumsi oleh Ibu yang sedang hamil.
  3. Sayuran Wortel, Wortel memiliki kandungan Vitamin A yang sangat tinggi, Selain untuk menjaga kesehatan mata wortel juga dapat menjaga perkembangan dan pertumbuhan tulang bayi.
  4. Telur, Telur mengandung DHA dan protein yang cukup tinggi. DHA adalah kandungan asam lemak omega 3 yang bermanfaat untuk membentuk jaringan otak bayi yang sempurna.
Silahkan simak juga 5 Cara Menghilangkan Cegukan Pada Bayi dengan Cepat + Manjur. Sekian informasi tentang 4 Makanan Sehat Bergizi Wajib Dikonsumsi Untuk Ibu Hamil, Semoga bermanfaat.