7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural

7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural - Kali ini Nesya akan Share 7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural. Seorang pengantin akan rela berjam-jam untuk merias wajah jika akan melangsungkan perkawinan. Pernikahan merupakan suatu hal yang sangat sakral dan kenangan seumur hidup, dimana kedua pasangan berjanji sehidup semati baik duka maupun senang. Untuk Sobat khususnya pengantin wanita yang ingin melangsungkan pernikahan sebaiknya simak terlebih dahulu 7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural.

7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural

7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural
7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural
Cara Make Up Pernikahan Tampil Cantik :
  1. Memilih Make-Up natural, Warna natural dipercaya dapat membuat sang pengantin akan nampak lebih cantik dibandingkan dengan memakai make up tebal alias seperti topeng.
  2. Pemakaian Foundation, Pemakaian Foundation ternayata ada aturan khusus yaitu dengan menggunakannya setingkat dengan warna kulit. dengan pemakaian yang tepat akan menciptakan warna yang natural dan kulit terlihat lebih halus dan alami.
  3. Pemakaian Shading, Jika Sobat memiliki wajah yang oval sebaiknya gunakan shading satu tingkat lebih gelap dari warna kulit. Pemakaian shading yang tepat akan menciptakan bentuk wajah yang menarik dan lebih oval.
  4. Concealer, Make Up yang satu ini sangat bermanfaat untuk menyamarkan bagian disekitar mata yang kelam dan dapat juga menutupi bekas jerawat dan flek hitam pada wajah.
  5. Loose Powder dan Compact Powder, Pilihlah bedak tabur sesuai dengan kekurangan kulit wajah. Pilih bedak yang berwarna pink jika wajah Sobat terlihat agak pucat atau pilih yang berwarna hijau jika Sobat memiliki noda hitam di wajah. Pakailah bedak padat yang mempunyai fungsi untuk menghaluskan dan menutupi noda pada wajah. Gunakan spons halus dan pilih warna bedak padat yang sesuai dengan warna kulit.
  6. Pilih Make Up mata yang paling cocok untuk membentuk bentuk mata, seperti Eyeshadow, Eyeliner, Maskara dan pensil alis yang mahal.
  7. Lipstik, Pilihlah Lipstik yang sesuai dengan warna bibir Sobat agar dapat memunculkan kesan alami dan segar pada permukaan bibir. Pastikan memakai foundation cair sebelum Sobat menggunakan lipstik agar lipstik tahan lama.
Silahkan simak juga Tips Memilih Souvenir Pernikahan Mengesankan & Unik. Sekian informasi tentang 7 Tips Make Up Pernikahan Tampil Cantik & Natural, Semoga bermanfaat